Aku membeli bakpao di malam hari
Adik pun senang ingin menari
Alam sekitar dijaga lestari
Agar kehidupan indah berseri