V. Yoel. R 8F/27

Pada 9 Januari Saya Pergi Widyawisata ke Bali, di Bali saya Melihat Banyak Alam yang Sangat Bagus seperti Pantai Kuta, Pantai Melasti, Tanjung Benoa, saya Bermain Pasir dan Bermain Air disana, Air di Ketiga tempat sana Sangat Bersih dan Dingin, walaupun Di Pantai Kuta sedikit Kotor, Tetapi Saya Mencintainya, di Pantai Melasti air dan Pasir disana Sangat Bersih saya Sangat Menikmatinya. Pada Tanah Lot pemandagan disana Sangat Bagus, pemandagan Laut, Batu Batu dan Ada Beberapa ikan yang Terlihat. Pada saat Perjalanan Pulang Banyak Pohon-Pohon dan Ada juga Binatang Monyet disana. Laut Laut di Bali sangat Bersih dan Cukup Dingin, Pasir di Pantai Terkadang Panas yang Membuat saya Terpaksa memakai Sandal lalu Sandalnya menjadi Kotor. Di GWK banyak Alam disana Seperti Bebatuan Dan Pepohonan, Pemandagan di GWK sangatlah Indah. Makanan Disana Cukup Enak dan Dapat Membuat Saya Kenyang. Di Titiles, Banyak Hewan-Hewan disana Seperti Ular, di Museum Bali banyak Barang Bersejarah dan Beberapa Pura yang Cukup Bagus, Di Danau Pura Ulun Danu. Banyak Pura Pura dengan Pemandagan yang Bagus dan Pura Tersebut berada di Air, Pura Tersebut Seperti di Danau. Pada Perjalanan Tol, Ada banyak Laut dan Sawah dan Salah Satunya Terdapat Tulisan G20 yang Merujuk pada Pertemuan G20 yang Berlokasi di Bali. Widyawisata ke Bali ini Sangat seru dan Saya tidak akan pernah melupakannya